Jumat, 05 Oktober 2012

Mengenal Jenis-jenis Itik Lokal Yang Potensial

Itik dari Indonesia merupakan asal dari jens turunan yang produktif di Eropa seperti Indian Runner  dan Khaki Campbell, tetapi jenis ini di indonesia masih dimanfaatkan secara tradisional. Indonesia mungkin memiliki beberapa jenis itik yang berbeda-beda tapi banyaknya penyilangan dan pemberian nama setempat membuat sulitnya mengetahui jenis itik yang pasti. Meskipun demikian, setidaknya dapat dibedakan beberapa jenis itik lokal yang utama : itik tegal, itik alabio, itik bali, itik mojosari, itik cirebon, itik magelang dan itik lombok.


 



Tidak ada komentar:

Posting Komentar